Terwujudnya Peserta Didik yang Beriman Bertaqwa Berakhlak Mulia, Unggul dalam Prestasi, dan Cinta Lingkungan
SMAN 1 KERSANA
:
NURIDIN, S.Si., M.Pd.
Sambutan Kepala Sekolah
18 Juli 2023 - Assalamu’alaikum wr.wb. Puji syukur kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan anugerahNya sehingga website SMAN 1 Kersana dapat direalisasikan. Salah satu tujuan dari website ini.. Selengkapnya
"...Rajin cuci tangan dengan sabun dan bilas menggunakan air yang mengalir...." Smakers
"...Agama tanpa ilmu pengetahuan adalah buta, dan ilmu pengetahuan tanpa agama adalah lumpuh...." Smakers
"...Pendidikan merupakan tiket untuk masa depan. Hari esok untuk orang-orang yang telah mempersiapkan dirinya hari ini...." Smakers
Pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada tanggal 19-21 Agustus 2024 di SMAN 1 Kersana berjalan lancar. Pelaksanaan ANBK dilakukan di laboratorium computer dan diikuti oleh 45 peserta didik kelas..
Selasa (13/8/2024), sejumlah anggota PMR Wira SMA Negeri 1 Kersana tengah mempersiapkan kegiatan donor darah. Kegiatan diawali dengan sosialisasi manfaat donor darah bagi pemula sebagai bentuk regenerasi relawan Donor Darah..
Dalam rangka memperingati Tahun Baru Islam 1446 H, SMAN 1 Kersana mengadakan Pengajian umum dan santunan anak yatim. Acara yang berlangsung meriah ini dilaksanakan di lapangan sekolah, Kamis (25/7/2024). Bersama..
SMA Negeri 1 Kersana menggelar Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tanggal 22 – 24 Juli 2024, diikuti 324 peserta didik baru tahun ajaran 2024/2025. MPLS menjadi momen istimewa bagi peserta..
Program Jumat sehat yang dilaksanakan rutin sebulan sekali di SMAN 1 Kersana merupakan program yang diikuti oleh seluruh warga sekolah mulai dari kepala sekolah, guru, tenaga kependidikan dan seluruh siswa...
KOMENTAR TERBARU